Sahkah Puasa Bagi Orang yang Masih Pacaran di Bulan Ramadan? Berikut Penjelasan Jawabannya 2

Sahkah Puasa Bagi Orang yang Masih Pacaran di Bulan Ramadan? Berikut Penjelasan Jawabannya

Satu di antara sebabnya adalah mereka berpuasa, namun masih rajin berbuat maksiat.

Pacaran adalah Zina

Pacaran tidaklah lepas dari zina mata, zina tangan, zina kaki, dan zina hati.

Dari Abu Hurairah, Rasul shallallahu ‘alaihi wa sallam bersabda, “Setiap anak Adam telah ditakdirkan mendapat bagian untuk berzina dan ini suatu yang pasti terjadi, tidak bisa dielakkan. Zina kedua mata adalah dengan melihat. Zina kedua telinga dengan mendengar. Zina lisan adalah dengan berbicara. Zina tangan adalah dengan meraba (menyentuh). Zina kaki adalah dengan melangkah. Zina hati adalah dengan menginginkan dan berangan-angan. Lalu kemaluanlah yang nanti akan membenarkan atau mengingkari yang demikian.” (HR Muslim nomor 6925)

Semua anggota badan berpotensi untuk melakukan semua bentuk zina di atas.

Mengantarkan kemaluan untuk melakukan zina yang sesungguhnya.

Karena itulah, Allah melarang mendekati perbuatan ini dengan menjauhi semua sebab yang akan mengantarkannya.


close
==[ Klik disini 1X ] [ Close ]==